ANALISIS PENGUKURAN KINERJA SUMBER DAYA MANUSIA MENGGUNAKAN METODE HUMAN RESOURCES SCORECARD: STUDI KASUS

  • Didi Asmadi Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh
  • Sri Rahmawati Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh
  • Sarika Zuhri Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh
  • Ratu Nahrasyiah Latifah Departemen Teknik Industri dan Sistem, Fakultas Teknik Sistem dan Teknologi, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya
Keywords: Metode Human Resources Scorecard; Manajemen Kinerja; Pengukuran Kinerja SDM.

Abstract

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui hasil pengukuran kinerja SDM PT Yakin Pasifik Tuna dengan metode Human Resources Scorecard. Hal ini diperlukan sebagai pertimbangan untuk perbaikan di masa depan, mengingat kinerja SDM tidak pernah diukur sejak perusahaan mulai beroperasi. Metode penelitian yang digunakan adalah Human Resources Scorecard yang meliputi pembobotan dengan AHP, scoring, dan traffic light system. Penelitian ini juga menggunakan teknik survei dengan kuesioner yang terdiri dari 4 aspek kepemimpinan dan 20 aspek kepuasan kerja. Hasil penelitian diperoleh bahwa nilai kepentingan berbobot dalam empat perspektif: HPWS, HR Efficiency, HR Alignment, dan HR Deliverable masing-masing 0.47, 0.30, 0.14, dan 0.09. Selain itu, diperoleh 14 KPI, di mana 12 KPI memiliki indikator hijau, 1 KPI indikator merah, dan 1 KPI indikator kuning. Skor kinerja sumber daya manusia menunjukkan nilai 85.54>80, artinya kontribusi kinerja SDM PT Yakin Pasifik Tuna sudah cukup baik. Penelitian ini juga menunjukkan bahwa pentingnya mengukur kinerja perusahaan yang melibatkan sumber daya manusianya sebagai penggerak sistem di industri untuk mencapai tujuan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aceh, D. K. dan P. (2019). Profil Peluang Usaha dan Investasi Kelautan dan Perikanan Provinsi Aceh (Kota Banda Aceh dan Kabupaten Aceh Besar). In Kementrian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia.

Afrizal, A. (2015). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja Serta Dampak Pada Kinerja Karyawan (Studi Kasus BMT Bina Ihsanul Fikri Yogyakarta). JESI (Jurnal Ekonomi Syariah Indonesia), 5(2), 151. https://doi.org/10.21927/jesi.2015.5(2).151-170

Akbar, S. (2018). Analisa faktor-faktor yang mempengaruhi kerja Karyawan. Jiaganis, 3(2), 1–17.

Alamanda, K., Kamaratih, D., & Hamka, H. (2019). Kepuasan Karyawan Baa (Biro Administrasi Akademik). Jurnal Ekonomi Dan Manajemen, 13(1), 17–28.

Alda, T., Siregar, K., & Ishak, A. (2013). Analisis Sistem Pengukuran Kinerja Dengan Metode Integrated Performance Measurement Systems Pada Pt. X. Jurnal Teknik Industri USU, 2(1), 37–41.

Asmadi, D., Syairudin, B., & Widodo, E. (2015). Kontribusi Kecerdasan Emosional dan Kecerdasan Spiritual Terhadap Kinerja Karyawan yang dimoderasi Kepemimpinan Transformasional. Prosiding Seminar Nasional Manajemen Teknologi XXII, 1–10.

Bariqi, M. D. (2020). Pelatihan Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jurnal Studi Manajemen Dan Bisnis, 5(2), 64–69. https://doi.org/10.21107/jsmb.v5i2.6654

Becker, B. E., M.A., H., & D., U. (2009). The HR Scorecard: Linking People, Strategy and Performance. Management Research News, 32(3), 297–299. https://doi.org/10.1108/01409170910943147

Dewi, D. P., & Harjoyo. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. In Unpam Press (Issue 1).

Ermayanti, D. (2015). Pengukuran Kinerja SDM Metode Human Resources Scorecard Sebagai Upaya Optimalisasi Kinerja Organisasi. Jurnal Akuntansi Dan Bisnis, 15(1), 57. https://doi.org/10.20961/jab.v15i1.176

Fahrudin, W. A. (2020). Analisis Pengukuran Kinerja Menggunakan Balance Scorecard Untuk Menentukan Key Performance Indicator Di Pt Mulia Artha Anugerah. JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik Dan Manajemen Industri), 3(1), 15. https://doi.org/10.32493/jitmi.v3i1.y2020.p15-23

Ikhsan, F. L. (2017). Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia Menggunakan Metode Human Resources Scorecard dan OMAX (Studi Kasus : PT . Angkasa Pura Logistik). https://eprints.umm.ac.id/36003/

Indarwati, P. (2015). Analisis Pengaruh Struktur Kepemilikan Terhadap Kinerja Perusahaan Manufaktur. Jurnal Ilmu Manajemen Dan Akuntansi Terapan (JIMAT), 6(1), 104–119. https://doi.org/10.31941/JURNALPENA.V19I2.368

Jufrizen. (2017). Efek Mediasi Kepuasan Kerja Pada Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal IImiah Manajemen Dan Bisnis, 17(1), 34–53.

Junaenah, J. (2020). Aplikasi Metode Time Series, Goal Programming, dan Analytical Hierarcy Process (Ahp) dalam Perencanaan Produksi Section Tooling Non Metal Clf di PT. ABC, Tbk. JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik Dan Manajemen Industri), 3(2), 128–136.

Kansil, P. (2017). Analisa Pengukuran Kinerja Sumber Daya Manusia Dengan Menggunakan Pendekatan Human Resource Scorecard (Studi Kasus: PT. Pisma Garment Indo) (Vol. 11, Issue 1). http://repository.unissula.ac.id/11657/

KKP. (2018). Rencana Strategis Kementerian Kelautan Dan Perikanan Tahun 2015-2019. Kementerian Kelautan dan Perikanan R.I.

Lorisa, C., & Doaly, C. O. (2018). Pengukuran Kinerja Sumber Daya Manusia Dengan Human Resource Scorecard Di Pt. Trio Jaya Steel. Jurnal Teknik Industri, 7(3). https://doi.org/10.25105/jti.v7i3.3136

Mahfud, I. (2019). Kompensasi Dan Evaluasi Kinerja Dalam Perspektif Ilmu Ekonomi Islam. Madani Syari’ah, 2, 45–64.

Maradita, F. (2020). Human Resource Scorecard Mengaitkan Orang, Strategi dan Kinerja SDM ( Suatu Model Pengukuran Kinerja SDM). Jurnal Eknomi Dan Bisnis Indonesia, 05(01), 15–18.

Munthafa, A. E., & Mubarok, H. (2017). Penerapan Metode Analytical Hierarchy Process Dalam Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Mahasiswa Berprestasi. Jurnal Siliwangi, 3(2), 192–201.

Nurbiyati, T. (2013). Implementasi Konsep Balanced Scorecard Dalam Manajemen Sumber Daya Manusia. WAHANA: Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 16(1), 131–139.

Nurcahyanie, Y. D. (2011). Perancangan Sistem Pengukuran Kinerja Dengan Metode Integrated Performance Measurement System (IPMS) (Studi Kasus: Program Studi Teknik Industri Universitas PGRI Adi Buana Surabaya). WAKTU: Jurnal Teknik UNIPA, 9(1), 16–24. https://doi.org/10.36456/waktu.v9i1.899

Panudju, A. T., Mutmainah, & Marfuah, U. (2017). Perancangan Model Sistem Penilaian Kinerja Dengan Metode Human Resources Scorecard dan Analytical Hierarchy Process (AHP). Jurnal Prosiding Semnastek, 1(2), 1–10.

Prasetya, W. D. (2016). Pengukuran Kinerja Pegawai Dengan Menggunakan Human Resource Scorecard (Studi Pada Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Manado). Jurnal Riset Bisnis Dan Manajemen, 4(3), 235–246.

Putri, D. A., & Handayani, N. U. (2015). Pengukuran Kinerja Karyawan Pt. Pertamina (Persero) Tbbm Semarang Group Dengan Pendekatan Human Resources Scorecard. J@Ti Undip : Jurnal Teknik Industri, 10(3), 187–196. https://doi.org/10.12777/jati.10.3.187-196

Rahayu, T. I. (2009). Perencanaan Sumber Daya Manusia (Manpower Planning) Dalam Organisasi Publik. Gema Eksos, 5(1), 86–106.

Rompas Goverd Adler Clinton, Tewal Bernhard, D. L. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Pengawasan, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Perhubungan Kabupaten Minahasa Tenggara. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(4), 1978–1987. https://doi.org/10.35794/EMBA.V6I4.20919

Rukajat, A. (2018). Pendekatan Penelitian Qualitative Research Approach. In CV. Budi Utama.

Sembiring, M. L. (2019). Analisis Kinerja Sumber Daya Manusia Dengan Konsep Human Resource Scorecard Di Rumah Sakit Royal Prima Medan [Universitas Sumatera Utara]. https://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/22681

Soemohadiwidjojo, A. T. (2019). Panduan Praktis Menyusun KPI. In Raih Asa Sukses.

Tampubolon, H. (2014). Strategi manajemen sumber daya manusia dan perannya dalam pengembangan keunggulan bersaing. http://repository.uki.ac.id/302/

Tominanto. (2012). Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) Untuk Penentuan Prestasi Kinerja Dokter Pada RSUD. Sukoharjo. Infokes, 2(1), 1–15.

Ulfa, M., & Ridwan, M. (2015). Analisis Pengukuran Kinerja Karyawan Dengan Metode Human Resources Scorecard Di BMT Logam Mulia. Jurnal Ekonomi Syariah, 3(2), 311–339.

Welan, J., & Rondonuwu, C. N. (2018). Pengukuran Kinerja Karyawan Dengan Menggunakan Metode Human Resource Scorecard Pada PT. Hasjrat Abadi Tendean Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(4), 4123–4132.
Published
2023-10-31
How to Cite
Asmadi, D., Rahmawati, S., Zuhri, S., & Latifah, R. (2023). ANALISIS PENGUKURAN KINERJA SUMBER DAYA MANUSIA MENGGUNAKAN METODE HUMAN RESOURCES SCORECARD: STUDI KASUS. Heuristic, 20(2), 153-164. https://doi.org/10.30996/heuristic.v20i2.10156
Section
Articles