Rancang Bangun Termometer Real Time Berbasis Internet of Things

  • Kadek Adi Erawan Universitas Bali Internasional
  • I Made Agus Mahardiananta Universitas Bali Internasional
  • Cokorda Istri Dharmayanti Universitas Bali Internasional
Keywords: Hipertermi, Hipotermi, IoT, Termometer

Abstract

The most frequent and easiest way to check vital signs is to check body temperature. Body temperature in adulthood is lower than that of children because the immune system in the body in adulthood is good, but it does not rule out an increase in body temperature as a sign of quality decline because adulthood is an age that is very easy and vulnerable to contracting a disease. Therefore, it is necessary to check body temperature regularly to determine the condition of the body. Checking body temperature can be done more easily using a real time thermometer based on the Internet of Things. The Internet of Things-based real time thermometer is a development of conventional thermometers, the difference lies in monitoring which can be in real time without being limited by distance as long as it is connected to the internet. This thermometer monitors the patient's temperature in real time and will give a warning if there is a decrease or increase in temperature that can cause the patient's body to experience hypothermia or hyperthermia, besides that this tool can display the patient's temperature directly through the LCD on the device or directly viewed through a cellphone. The method used in this research is descriptive exploratory, in this research development is carried out and is one type of research that can be a liaison or breaker of the gap between basic research and applied research. The temperature that can be read on a real time thermometer based on the Internet of Things starts from 20℃ - 50℃ with an accuracy of 0,5℃.

Keywords: Hyperthermia, Hypothermia, IoT, Thermometer

 

ABSTRAK

Pemeriksaan tanda vital yang paling sering dan mudah dilakukan yaitu pemeriksaan suhu tubuh. Suhu tubuh pada usia dewasa lebih rendah dari usia anak-anak karena sistem imun dalam tubuh pada usia dewasa sudah baik, akan tetapi tidak menutup kemungkinan terjadi peningkatan suhu tubuh sebagai tanda penurunan kualitas kesehatan karena usia dewasa merupakan usia yang sangat mudah dan rentan untuk terjangkit suatu penyakit. Oleh karena itu diperlukan adanya pemeriksaan suhu tubuh secara rutin untuk mengetahui kondisi tubuh. Pemeriksaan suhu tubuh dapat dilakukan dengan lebih mudah menggunakan termometer real time berbasis Internet of Things. Termometer real time berbasis Internet of Things merupakan pengembangan dari Termometer konvensional, perbedaannya terletak pada pemantauan yang bisa secara real time tanpa dibatasi jarak asalkan terhubung dengan internet. Termometer ini memantau suhu pasien secara real time dan akan memberikan peringatan jika terjadi penurunan maupun peningkatan suhu yang dapat menyebabkan tubuh pasien mengalami hipotermi maupun hipertermi, selain itu alat ini dapat menampilkan suhu pasien langsung memlalui LCD pada alat maupun langsung dilihat melalui handphone. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah deskriptif eksploratif, dalam penelitian ini dilakukan pengembangan dan merupakan salah satu jenis penelitian yang dapat menjadi penghubung atau pemutus kesenjangan antara penelitian dasar dengan penelitian terapan. Suhu yang dapat dibaca pada termometer real time berbasis Intenet of Things mulai dari 20℃ - 50℃ dengan akurasi 0,5℃.

Kata Kunci: Hipertermi, Hipotermi, IoT, Termometer

Downloads

Download data is not yet available.

References

F. Muhammad, A. As’ady, A. A. Adrianto, and E. Basyar, “Kesesuaian Termometer Inframerah dengan Termometer Digital Terhadap Pengukuran Suhu Aksila Pada Usia Dewasa Muda,” Jurnal Kedokteran Diponegoro, vol. 7, no. 2, pp. 1041–1048, 2018.

U. Achlison, “Analisis Implementasi Pengukuran Suhu Tubuh Manusia dalam Pandemi Covid-19 di Indonesia,” Jurnal Ilmiah Komputer Grafis, vol. 13, no. 2, pp. 102–106, 2020, [Online]. Available: http://journal.stekom.ac.id/index.php/pixelpage102

M. F. R. Fikri, Y. Ya’umar, and S. Suyanto, “Rancang Bangun Prototipe MonitoringSuhu Tubuh Manusia Berbasis O.S Android Menggunakan KoneksiBluetooth,” JURNAL TEKNIK POMITS, vol. 2, no. 1, pp. 213–216, 2013.

M. A. Saputro, E. R. Widasari, and H. Fitriyah, “Implementasi Sistem Monitoring Detak Jantung dan Suhu Tubuh Manusia Secara Wireless,” Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, vol. 1, no. 2, pp. 148–156, 2017, [Online]. Available: http://j-ptiik.ub.ac.id

R. Wulandari, “Rancang Bangun Pengukur Suhu Tubuh Berbasis Arduino Sebagai Alat Deteksi Awal Covid-19,” in Prosiding SNFA (Seminar Nasional Fisika dan Aplikasinya) 2020 , 2022, pp. 183–189.

P. S. Hackman, “An Infant in The Well-Baby Nursery is Displaying,” Neonatal Network, vol. 20, no. 8, pp. 35–41, 2001.

P. A. Potter and A. G. Perry, Buku ajar fundamental keperawatan : konsep, proses dan praktik, 4th ed., vol. 1. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC, 2005.

T. Anto, P. Haryani, and C. Iswahyudi, “Perancangan Thermometer Infrared Otomatis Berbasis IoT Menggunakan Jaringan Internet Untuk Pendataan Suhu dan Pelacakan Pengunjung,” Jurnal Jarkom, vol. 09, no. 01, pp. 50–58, 2021.

D. Ramdani, F. Mukti Wibowo, and Y. Adi Setyoko, “Rancang Bangun Sistem Otomatisasi Suhu Dan Monitoring pH Air Aquascape Berbasis IoT (Internet Of Things) Menggunakan Nodemcu Esp8266 Pada Aplikasi Telegram,” Journal of Informatics, Information System, Software Engineering and Applications , vol. 3, no. 1, pp. 59–68, 2020, doi: 10.20895/INISTA.V2I2.

T. Hafzara Siregar, S. Permana Sutisna, G. Eka Pramono, and M. Malik Ibrahim, “Rancang Bangun Sistem Pendeteksi Kebakaran Berbasis IoT Menggunakan Arduino,” Jurnal Ilmiah Teknik Mesin, vol. 7, no. 2, pp. 59–66, 2021, [Online]. Available: http://ejournal.uika-bogor.ac.id/index.php/ame/index

S. Saeful Yusup, A. Rukmana, and H. Susilawati, “Rancang Bangun Kontrol Suhu Air untuk Pembudidaya Ikan Lele Sangkuriang Berbasis Internet of Things (IoT),” Jurnal FUSE - Teknik Elektro, vol. 2, no. 1, pp. 61–69, 2022.

E. Nurazizah, M. Ramdhani, and A. Rizal, “Rancang Bangun Termometer Digital Berbasis Sensor DS18B20 Untuk Penyandang Tunanetra,” in e-Proceeding of Engineering, 2017, pp. 3294–3301.

W. S. Nasution and R. Rasyid, “Rancang Bangun Sistem Termometer Inframerah dan Hand Sanitizer Otomatis untuk Memutus Rantai Penyebaran Covid-19,” Jurnal Fisika Unand, vol. 10, no. 1, pp. 76–82, Feb. 2021, doi: 10.25077/jfu.10.1.76-82.2021.

L. Hikmah, R. A. Rochmanto, and S. Indriyanto, “Implementasi Termometer Non Kontak Digital Berbasis Internet of Thingsuntuk Mencegah Penyebaran Covid-19,” Jurnal EECCIS, vol. 14, no. 3, pp. 108–114, 2020.

A. R. Halim, M. Saiful, and L. Kertawijaya, “Rancang Bangun Alat Pengukur Suhu Tubuh Pintar berbasis Internet of Things,” Infotek : Jurnal Informatika dan Teknologi, vol. 5, no. 1, pp. 117–127, Jan. 2022, doi: 10.29408/jit.v5i1.4615.

Y. Hendrian and R. A. A. Rais, “Perancangan Alat Ukur Suhu Tubuh dan Hand Sanitizer Otomatis Berbasis IOT,” Jurnal Infortech, vol. 3, no. 1, pp. 33–39, 2021, [Online]. Available: http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/infortech33

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta, 2017.

Published
2023-02-21
Section
Articles