PENYULUHAN CERITA DONGENG UNTUK MENUMBUHKAN MINAT BACA PADA SISWA-SISWI SDN WONOASIH 1 PROBOLINGGO

  • Nindia Pratitis
  • Isrida Yul Arifiana

Abstract

Metode mendongeng merupakan salah satu cara menceritakan suatu kisah yang diangkat dari
pemikiran fiktif dan kisah nyata, menjadi suatu alur perjalanan hidup dengan pesan moral yang
mengandung makna dan cara berinteraksi dengan makhluk lainnya. Subyek yang digunakan adalah
seluruh siswa-siswi kelas 1,2 dan 3 SDN Wonoasih 1 Probolinggo. Tujuan penyuluhan ini adalah
untuk meningkatkan minat baca siswa, dapat memperluas pengetahuan siswa tentang cerita dongeng,
memberikan stimulus pada anak untuk berinisiatif dan berimajinasi, menumbuhkan sikap berani untuk
berbicara di depan umum dan menambah daya kreatif siswa serta menguatkan kemampuan kerja
kelompok.

Kata kunci : Cerita dongeng, minat baca,

Downloads

Download data is not yet available.

References

http://medium.com//literation-notbombs/result.com

http://pengertiandefinisi.com/pengertian-

dongeng-ciri-ciri-dan-jenisdongeng/.com

sudono , Anggani. 2000. Sumber Belajar dan

Alat Permainan. Jakarta : Grasindo

Published
2019-01-30
Section
Articles