PENYULINGAN BUNGA KENANGA MENJADI EKSTRAK KENANGA
DOI:
https://doi.org/10.30996/.v3i4.3757Abstrak
Dengan memanfaatkan bahan-bahan sederhana mampu menghasilkan luaran yang memiliki nilai tambah dan bisnis, yaitu memanfaatkan bunga kenanga yang berpotensi besar tetapi kurang bisa dimanfaatkan. Secara umum manfaat yang dapat dirasakan adalah bergunanya manfaat bunga kenanga sebagaimana dan bernilai bisnis bagi masyarakat yang seius untuk berwirausaha. Namun terdapat kendala secara umum yaitu minimnya pengetahuan masyrakat terhadap potensi pemanfaatan bunga kenanga tersebut, sehingga diperlukan penyampaian informasi kepada masyarakat sebagaimana cara memanfaatkan Penyulingan bunga kenanga maka dapat menghasikan ekstrak bunga kenanga. Maka dari itu kita menyampaikan informasi dengn mengadakan penyuluhan dan diharapkan agar masyarakat mampu membuka wawasannya terhadap inovasi dalam pembuatan ekstrak Bunga kenanga.Unduhan
Data unduhan belum tersedia.
Referensi
Aldi, R. (2019). pesonataman. Diambil kembali dari http://pesonataman.com
Moelyono. (2019). Diambil kembali dari studylibid: https://studylibid.com
Utomo, D. P. (2019). Diambil kembali dari detikcom: https://news.detik.com
##submission.downloads##
Diterbitkan
2019-10-06
Cara Mengutip
Wahid, I., Amirrudin, M., & Christ Lewerissa, A. (2019). PENYULINGAN BUNGA KENANGA MENJADI EKSTRAK KENANGA. Jurnal Abdikarya: Jurnal Karya Pengabdian Dosen Dan Mahasiswa, 3(4). https://doi.org/10.30996/.v3i4.3757
Terbitan
Bagian
Articles
