Keadilan Berdasarkan Pancasila Sebagai Dasar Filosofis Dan Ideologis Bangsa

  • Ferry Irawan Febriansyah

Abstract

Pancasila dipergunakan dalam pembentukan hukum atau menjadi tonggak utama dalam membentuk peraturan perundang-undangan yang sesuai dengan jiwa bangsa Indonesia yang memanusiakan manusia yang adil dan beradab serta berkeadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Oleh karena itu perlunya pengertian dari keadilan Pancasila guna memberikan kesamaan persepsi tentang keadilan yang akan menjadi dasar terbentuknya hukum yang baik. Rumusan masalah sebagai berikut. Bagaimanakah karakteristik keadilan berdasarkan Pancasila sebagai falsafah dan ideologi bangsa Indonesia. Metode penelitian yang dipergunakan adalah metode penelitian normative tentang hukum positif yang menitik beratkan pada analisis norma perundang-undangan, yang pada dasarnya bersifat preskriptif yaitu ketentuan-ketentuan dan cenderung menggunakan analisis dengan menggunakan logika Deduksi. Karakteristik keadilan berdasarkan Pancasila merupakan nilai-nilai keadilan yang berupa prinsip-prinsip keadilan, memenuhi beberapa asas-asas atau prinsip-prinsip yang meliputi prinsip keadilan berdasar atas Ketuhanan Yang Maha Esa. Menjunjung tinggi keadilan dengan berlandaskan keadilan dari Tuhan, prinsip keadilan Pancasila mengedepankan hak asasi manusia serta memanusiakan manusia sebagai mahkluk sosial yang wajib dilindungi keadilannya, prinsip keadilan Pancasila menjunjung tinggi nilai persatuan dan keasatuan demi terciptanya suasana kondusif bangsa yang memberikan keadilan bagi warga negara Indonesia, prinsip keadilan Pancasila menganut asas musyawarah untuk mufakat dengan cara perwakilan demi terciptanya keadilan bagi warga Negara dalam menyatakan pendapatnya masing-masing, dan prinsip keadilan Pancasila memberikan keadilan bagi seluruh warga negaranya tanpa kecuali sesuai dengan hak-haknya.

Kata kunci: keadilan, Pancasila, filosofi

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ali Achmad, Menguak Tabir Hukum: Suatu Kajian Filosofis dan Sosiologis, Chandra Pratama, Jakarta, 1996.

Ali Zainuddin, Metode Penelitian Hukum, Sinar Grafika, Jakarta, 2010.

Anshori, Abdul Ghofur, Filsafat Hukum, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta, 2006.

Azhary Muhammad Tahir, Negara Hukum, Prenada Media, Jakarta, 2010.

Bakry Noor Ms., Orientasi Filsafat Pancasila, Liberty, Yogyakarta, 1990.

Basah Sjachran, Eksistensi dan Tolak Ukur Badan Peradilan Administrasi di Indonesia, Alumni, Bandung, 1997.

Bedjaoui Mohammed, The Difficult Advance of Human Rights Towards Universality, in Universality of Human Rights in a Pluralistic World, dilaporkan oleh Dewan Eropa, 1990.

Djiwandono Soedjati, Setengah Abad Negara Pancasila (Tinjauan Kritis ke Arah Pembaharuan), CSIS, Jakarta, 1995.

Djokosutono, Hukum Tata Negara, Ghalia Indonesia, Jakarta, 1982.

Donnely Jack, Universal Human Rights in Theory and Practice, Cornell University Press, Ithaca and London, 2003.

Effendi A. Mansyur, Perkembangan Dimensi Hak Asasi Manusia dan Proses Dinamika Penyusunan Hukum Hak Asasi Manusia, Ghalia Indonesia, Bogor, 2005.

Fadjar Mukthie, Reformasi Konstitusi, Dalan Masa Transisi Paradigmatik, In-Trans, Malang, 2003.

Friedrich Carl Joachim, Filsafat Hukum Perspektif Historis, Nuansa dan Nusa Media, Bandung, 2004.

Gautama Candra dan B.N. Marbun, Hak Asasi Manusia, Penyelenggaraan Negara yang Baik, dan Masyarakat Warga, Komisi Nasional HAM, Jakarta, 2000.

Gautama Sudargo, Pengertian Tentang Negara Hukum, Alumni, Bandung, 1973.

Gosita Arif, Masalah Perlindungan Anak, Akademik Presindo, Jakarta,

Hadi Hardono P, Hakikat dan Muatan Filsafat Pancasila , Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 1994.

Hadjon Philipus M., Perlindungan Hukum Bagi Rakyat Indonesia, Sebuah Studi Tentang Prinsip-Prinsip Penanganannya Oleh Pengadilan Dalam Lingkungan Peradilan Umum Dan Pembentukan Peradilan Administrasi, PT Bina Ilmu, Surabaya, 2007.

Hamidi. Jazim, Revolusi Hukum Indonesia: Makna, Kedudukan dan Implikasi Hukum Naskah Proklamasi 17 Agustus 1945 dalam Sistem Ketatanegaraan RI, Konstitusi Press dan Citra Media, Jakarta dan Yogyakarta, 2006.

Harahap Krisna, Konstitusi Republik Indonesia, dari Proklamasi Hingga Reformasi, PT. Grafitri Budi Utami, Jakarta, 2007.

Hartono Sunaryati, Apakah The Rule of Law, Alumni, Bandung, 1976.

HR Ridwan, Hukum Administrasi Negara, PT Raja Gravindo Persada, Jakarta, 2011.

Huijbers Theo, Filsafat Hukum Dalam Lintasan Sejarah, Kanisius, Cetakan VIII, Yogyakarta, 1995.

International Commissions of Jurists, The Dynamic Aspects of the Rule of Law in the Modern Age, International Commissions of Jurists, Bangkok, 1965.

Kelsen Hans, 2011, General Theory of Law and State, diterjemahkan oleh Rasisul Muttaqien, Nusa Media, Bandung.

Kusnardi Moh. dan Harmaily Ibrahim, Hukum Tata Negara Indonesia, Pusat Studi Hukum Tata Negara Fakultas Hukum UI dan CV “Sinar Baktiâ€, Jakarta, 1988.

Masyur Kahar, Membina Moral dan Akhlak, Kalam Mulia, Jakarta,1985.

Mansyur. M. Ali, Aneka Persoalan Hukum, Sultan Agung Press, Semarang, 2006.

Marzuki Peter Mahmud, Penelitian Hukum, Kencana Prenada Media Group, Jakarta, 2011.

Mertokusumo Sudikno, Mengenal Hukum Suatu Pengantar, Liberty, Yogyakarta, 2002.

Muchsin, Ikhtisar Filsafat Hukum, Untag Press, Surabaya, 2010.

Muhammad. Abdulkadir, Hukum dan Penelitian Hukum, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung, 2004.

Muhtaj Majda El, Hak Asasi Manusia Dalam Konstitusi Indonesia (Dari Undang-Undang Dasar 1945 Sampai dengan Amandemen Undang-Undang Dasar 1945 Tahun 2002), Kencana, Jakarta, 2005.

Mulyadi Lilik, Hukum Acara Pidana, Citra Aditya Bakti, Jakarta, 2007.

Muzayin Ar, Ideologi Pancasila, Bimbingan Ke Arah Penghayatan Dan Pengamalan Bagi Remaja, Golden Terayon Press, Jakarta, 1992.

Nagel Thomas, The Problem of Global Justice, Philosophy and Public affairs 33, 2005.

Nasution Adnan Buyung, Bantuan Hukum, Akses Masyarakat Marginal Terhadap Keadilan (Tinjauan, Sejarah, Konsep, Kebijakan, Penerapan dan Perbandingan di Berbagai Negara), Lembaga Bantuan Hukum Jakarta, 2007.

Nonet Philipe and Philip Selzmick, Law and Society in Transition, Toward Responsive Law, Harper and Row, New York, 1978.

Noor Syam Mohammad, Penjabaran Filsafat Pancasila dalam Filsafat Hukum. Sebagai Landasan Pembinaan Sistem Hukum Nasional, Laboratorium Pancasila IKIP Malang, Malang, 1998.

Notonagoro, Pancasila , Dasar Falsafah Negara, Bina Aksara, Jakarta, 1988.

Poerwadarminta W.J.S, Kamus Umum Bahasa Indonesia, Balai Pustaka, Jakarta, 1986.

Poespowardojo Soerjanto, Filsafat Pancasila, Gramedia, Jakarta, 1989.

Pound Roscoe, Pengantar Filsafat Hukum, Barata, Jakarta, 1989.

Prasetyo Teguh dan Abdul Hakim Barkatullah, Filsafat, Teori, dan Ilmu Hukum, Pemikiran Menuju Masyarakat yang Berkeadilan dan Bermartabat, Rajawali Pers, Jakarta, 2012.

Puspa Yan Pramadya, Kamus Hukum Edisi lengkap Bahasa Belanda, Indonesia, Inggris, Aneka Ilmu, Semarang, 1977.

Rahardjo Satjipto, Ilmu Hukum, Citra Aditya Bakti, Bandung, 2006.

Rosyada Dede, dkk., Pendidikan Kewargaan (Civic Education), Prenada Media Cet. 2, Jakarta, 2005.

Rato Dominikus, Filsafat Hukum, Mencari, Menemukan, Dan Memahami Hukum, LaksBang Yustisia, Surabaya, 2010.

Rawls John, A Theory of Justicerevised edn, Oxford : OUP, 1999.

Reiner Robert, “Justice†dalam Jemes Penner et.al, Introduction to Jurisprudence and Legal Theory (Commentary and Material), Butterwords, London, 2002.

Reksodiputro Mardjono, Hak Asasi Manusia Dalam Sistem Peradilan Pidana, Pusat Pelayanan Keadilan dan Pengabdian Hukum, Jakarta, 1994.

Riyanto Astim, Teori Konstitusi, Penerbit Yapemdo, Bandung, 2006.

Salam Burhanuddin, Filsafat Pancasilaisme, Rineka Cipta, Jakarta, 1996.

Saraswati L.G, Hak Asasi Manusia Teori, Hukum, Kasus, Filsafat UI Press, Depok, 2006.

Savitri Niken, HAM Perempuan, PT. Refika Aditama, Cet. 1, Bandung, 2008.

Sapoetra R. G. Karta, Sistematika Hukum Tata Negara, PT. Rineka Cipta, Jakarta, 1993.

Setiardja A. Gunawan, Dialektika Hukum Moral Dalam Pembangunan Masyarakat Indonesia, Cetakan Pertama, Kanisius, Yogyakarta, 1990.

Siahaan Maruarar, Undang-undang Dasar 1945 Konstitusi yang Hidup, Sekretariat Jenderal dan Kepaniteraan Mahkamah Konsitusi, Jakarta, 2008.

Sidharta Bernard Arief, Ilmu Hukum Indonesia, FH Unika Parahyangan, Bandung, 2010.

Sjarif Amiroedin, Perundang-undangan Dasar; Jenis dan Teknik Membuatnya, Jakarta: Rineka Cipta, 1997.

Suwarno. P.J, Pancasila Budaya Bangsa Indonesia, Penerbit Kanisius, Yogyakarta, 1993.

Taopan M., Keunggulan Pancasila Sebagai Filsafat Kenegaraan, Citra Aditya Bakti, Bandung, 1992.

Thaib H. Dahlan, Kedaulan Rakyat, Negara Hukum dan Konstitusi, Liberty Yogyakarta, 1999.

The Liang Gie, Teori-Teori Keadilan, Penerbit Super, Yogyakarta, 1979.

Ubaidillah A., Pendidikan Kewargaan (Civic Education), ICCE UIN Syarif Hidayatullah, AIN Jakarta press, Jakarta, 2000.

Unoto, Filsafat Sosial dan Politik Pancasila, Andi Offset, Yogyakarta, 1989.

Section
Articles