EVALUASI SIFAT KIMIAWI FRENCH FRIES LABU KUNING (CUCURBITA MOSCHATA DURCH) DENGAN PERLAKUAN KONSENTRASI CaCl2

  • Diah Kartikawati Universitas 17 Agustus 1945 Semarang
  • Dyah ilminingtyas w.h. Universitas 17 Agustus 1945 Semarang

Abstract

Diversifikasi produk dan pemanfaatan buah labu kuning untuk diolah menjadi french fries labu kuning akan menciptakan produk yang lebih inovatif dan modifikatif sehingga labu kuning akan lebih mudah dinikmati konsumen dimanapun dan kapanpun dengan berbagai variasi olahan berbahan baku labu kuning. Tujuan penelitian ini membuat produk sejenis french fries dari buah labu kuning dengan merendam potongan buah labu kuning dalam larutan kalsium klorida dan mengetahui pengaruhnya terhadap sifat kimiawi french fries labu kuning. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap satu faktor, yaitu perlakuan variasi konsentrasi CaCl2 meliputi 0%; 0,5%; dan 1,5%. Masing-masing perlakuan diulang sebanyak 3 kali. Variabel yang diamati adalah kadar air, kadar abu, kadar protein, kadar lemak, kadar karbohidrat, dan kadar abu french fries labu kuning. Perendaman dalam larutan CaCl2 0,5% dan 1% menghasilkan french fries labu kuning dengan kadar air 73,65-75,27%; abu 4,06-4,81%; protein 4,33-722%; lemak 0,67-0,79%; karbohidrat 20,25-29,85%, dan serat kasar 11,86-12,16%. Kata Kunci: French fries labu kuning, CaCl2, sifat kimia

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alika, R. 2020. Pertanian. Pengamat Nilai Ketahanan Pangan Indonesia Buruk Karena

Andalkan Impor. http://katadata.co.id . Diakses 30 Oktober 2020.

Alhanannasir dan A. Dodo Murtado. 2020. Karakteristik Kimia dan Organoleptik

Pempek Lenjer Kecil Kering dengan Perlakuan Konsentrasi CaCl2. Jurnal

Agroteknologi Vol.14 No. 01,69-77.

Anonim. 2007. TTG. Pengolahan Pangan. French Fries Ubi Jalar. Deputi Menristek

Bidang Pendayagunaan & Pemasyarakatan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi,

Jakarta.

AOAC, 2005. Official Methods of Analysis Association of Official Analytical Chemistry.

Inc. Virginia, USA.

Apriyantono, A., D. Fardiaz, N.L. Puspitasari, Sedarnawati dan S. Budiyanto. 1989.

Analisis Pangan, IPB Press, Bogor

Budi, T.B. 2006. SPSS 13.0 Terapan. Riset Statistik Parametrik. Yogyakarta: Penerbit

ANDI.

Daniawan, I., Andalusia D.A., Ira Purwaning, K. Virly dan Silvia P. 2014. Studi tentang

Pembuatan French Fries Ubi Jalar (Ipomoea batatas L.), Kajian Perlakuan

Blanching dan Konsentrasi CaCl2 sebagai Larutan Perendam. PKMI-2-11-

www.directory.umm.ac.id. Diakses 14 September 2020.

Florentina, E. Syamsir, D. Hunaefi, dan S. Budijanto. 2016. Teknik Gelatinisasi Tepung

Beras untuk Menurunkan Penyerapan Minyak Selama Penggorengan Minyak

Terendam. Jurnal Agritech, Volume 36 No.4, November. 387-393.

Gurung, Bina, P. Ojha and Dilip Subba. 2016. Effect of Mixing Puree with Wheat Flour

on Physical, Nutritional and Sensory Characteristics of Biscuit. Research Note J.

Food. Sci. Technol. Nepal, Vol. 9(85-89). ISSN: 1816-0727

Huang, G., Y. Chen and X. Wang. 2011. Extraction and deproteinization of Pumpkin

Polysaccharide. International Journal of Food Sciences and Nutrition Vol. 62, Issue

, 568-571.

Isnaini, R., M. Nurminah dan Z. Lubis. 2019. The Effect of Edible Coating Application

Based on Cassava Starch and Calcium Chloride Concentration on the Quality of

Orange Sweet Potatoes French Fries. International Conference on Agriculture,

Environment and Food Security (AEFS). 454.121

SEMINAR NASIONAL KONSORSIUM UNTAG Indonesia ke-2 Tahun 2020

ISBN : 978-623-96163-3-5

Kartikawati, D., D. Ilminingtyas dan Nurtekto. 2017. Pengaruh Perendaman Larutan

Kalsium Klorida terhadap Sifat Fisik dan Tingkat Kesukaan French Fries Labu

Kuning (Cucurbita moschata Durch.). Serat Acitya-Jurnal Ilmiah UNTAG

Semarang, Vol. 6. No. 2. 16-25. ISSN: 2302-2752.

Krokida, M., V. Oreopoulou, and D. Marinoskouris. 2001. Effect of Osmotic Dedryation

Preteratment on Quality of French Fries. Journal of Food Engineering Vol. 49, Issue

, September, 339-345.

Marlinda, N., 2011. Pembuatan French Fries Sukun (Artocarpus altilis) dengan Variasi

Jenis Sukun dan Perendaman dalam Kalsium Klorida (CaCl2). Skripsi Fakultas

Pertanian Universitas Syah Kuala Banda Aceh.

Munawaroh, P.S.S.J., W.D.R. Putri, dan Lia. Hapsari. 2018. Karakteristik Fries Uwi

Putih (Dioscorea alata) dengan Kajian Konsentrasi Kalsium Klorida dan Lama

Blanching. Jurnal Teknologi Pertanian Vo.. 19, No. 1[April 2018] 33-42.

Nurpitriani, Susilo, B. dan Nugroho W.A. 2015. Studi Aplikasi Edible Coating dan

Konsentrasi CaCl2 pada French Fries Ubi Jalar (Ipomoea batatas L.). Jurnal

Bioproses Komoditas Tropis Vol.3 N0.2. 64-73.

Santoso, Singgih. 1999. SPSS. Mengolah Data Statistik Secara Profesional. Jakarta: P.T.

Elexmedia Komputindo.

Tika, K. 2010. Pengaruh Metode Blanching dan Perendaman dalam Kalsium Klorida

(CaCl2) untuk Meningkatkan Kualitas French Fries dari Kentang Varietas Trenggo

dan Crespo. Skripsi Fakultas Pertanian, Universitas Jendral Soedirman

Published
2021-04-13