PERANCANGAN PERANGKAT MONITORING KETINGGIAN AIR TANDON SKALA RUMAH BERBASIS SENSOR ULTRASONIK MELALUI INDIKATOR LAMPU, ALARM, DAN LCD

Authors

  • Mastuki Mastuki Teknik Mesin UNTAG Surabaya
  • Santoso Santoso Teknik Elektro UNTAG Surabaya

Abstract

Penelitian perancangan perangkat monitoring ketinggian air tendon rumah tangga berbasis sensor ultrasonik melalui indokator lampu, alarm, dan LCD telah mulai dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk merancang suatu sistem untuk mendeteksi atau memonitoring ketinggian air dalam tandon rumah tangga dengan sensor ultrasonik dan membuat suatu sistem untuk memberikan informasi atau peringgatan dini apabila air pada tandon sudah mulai habis dan sudah akan penuh. Komponen-komponen yang perlu disiapkan adalah mikrokontroler atmega 16, sensor ultrasonik, LCD, relay, buzzer, kabel USB dan jumper, lampu, dan beberapa elemen pendukung lainnya. Dari analisa hasil, disimpulkan bahwa alat detektor ketinggian air tandon bekerja dengan baik dan dapat dirancang dengan mikrokontroller ATMega 328 sebagai kontrolernya dan sensor ultrasonik sebagai detektor ketinggian air tandon serta lampu dan alarm sebagai indikator ketinggian. Alat detektor masih skala lab dan masih dapat dimodifikasi sesuai kebutuhan dan sebagai sistem otomasi dari pompa dengan menyelaraskan pada indikator lampu.

Kata kunci: sensor ultrasonik, mikrokontroller, ketinggian air tendon.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Basu, Swastha dan Irawan 2001.

Manajemen Pemasaran Modern.

Yogyakarta: Liberty.

Pengaruh Kualitas Pelayanan, Persepsi Harga dan Kepercayaan terhadap Kepuasan Konsumen jasa travel umrah

dan haji pada PT. Sebariz Warna Berkah di Surabaya

Brian Farizal 2013. Pengaruh Kualitas

Pelayanan Terhadap Kepuasan

Pembelian Tiket Pada Pt. Artha

Bangun Cemerlang. Jurnal Ilmu &

Riset Manajemen Vol. 2 No. 7.

Craven, David, W, 2003, Strategic

Marketing, Sevent Edition, Boston:

Irvin McGraw-Hill.

F. Tjiptono & G. Chandra. Service, Quality

&Satisfaction.ANDI.Yogyakarta.20

Huang,Yu-Kai. The Effect of

Airline Service Quality on

Passengers Behavioural Intentions

Published

2018-07-05

Issue

Section

Articles