EVALUASI MANFAAT PROGRAM SANITASI LINGKUNGAN BERBASIS MASYARAKAT (SLBM) DI KABUPATEN BANGKALAN

Authors

  • Andi Setiawan

DOI:

https://doi.org/10.30996/exp.v7i02.972

Abstract

Program Sanitasi Lingkungan Berbasis Masyarakat (SLBM) adalah salah satu program yang dilaksanakan di daerah dengan bantuan dari Pemerintah Pusat. Target Program Sanitasi Lingkungan Berbasis Masyarakat (SLBM) adalah mengembangkan kemampuan masyarakat dan pemerintah daerah serta mempersiapkan mereka dalam menjalankan peran dan wewenang baru yang dilimpahkan kepada daerah, sehubungan dengan desentralisasi pemerintah melalui pembangunan prasarana dasar.  Program Sanitasi Lingkungan Berbasis Masyarakat (SLBM) telah dilaksanakan di Kabupaten Bangkalan pada tahun 2010. Dengan berakhirnya program ini perlu dilakukan evaluasi sejauhmana manfaat Program SLBM di dalam pelaksanaannya membawa hasil sesuai tolok ukur yang telah ditentukan.  Jenis penelitian Evaluasi Manfaat Program Sanitasi Lingkungan Berbasis Masyarakat (SLBM) di Kabupaten Bangkalan adalah bersifat evaluatif dengan pengambilan sampel penelitian yang dilaksanakan pada penerima Program Sanitasi Lingkungan Berbasis Masyarakat (SLBM) Tahun 2010.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiga variabel: keikutsertaan masyarakat dalam pembangunan desa, kesadaran masyarakan untuk menghilangkan kebiasaan masyarakat Buang Air Besar Sembarangan (BABS), dan Pengelolaan air limbah permukiman melalui pengembangan kapasitas kelembagaan dan Sumber Daya Manusia (SDM) memiliki hubungan yang kuat dan signifikan terhadap Keberhasilan Program Sanitasi Lingkungan Berbasis Masyarakat (SLBM) di Kabupaten Bangkalan dimana masing-masing nilai korelasi yang dihasilkan lebih besar dari r tabel = 0,254.

Kata kunci: Kesejahteraan, Kesehatan, Kelembagaan SDM

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anonymus, Penataran Perencanaan

Geometrik Man Raya, Direktorat

Jenderal Bina Marga, Jakarta, 1970.

Anonymus, Rekayasa Lalu Lintas.

Angkatan I, Penataran Dosen

Perguruan Tinggi Swasta. ITB,

Cisarua Bogor, 1998.

Anthoni J Catasene, Pengantar Sistem

Transportasi Kota. Erlangga,

Jakarta, 1986.

Arthur Wignall, Proyek Jalan Teori

&Praktek, Edisi Keempat, Erlangga,

Jakarta, 1999.

ArdiantoCarto, Pemilihan Tehnik

Perbaikan Perkerasan Jalan Dan

Mayan Penanganannya, Wonogiri,

Fahrrurozi, Pengaruh Nilai CBR Tanah

Dasar Terhadap Tebal

PerkerasanLentur Jalan Kaliurang

Dengan Metode Bina Marga dan

AASHTO 1986, Kaliurang, 2008.

Kota Balikpapan, DPU, Laporan Proyek

Man RSS Damai III Gn. Bahagia,

Balikpapan, 2009.

Morlok, EK, Pengantar Teknik Dan

Perencanaan Transportasi. Erlangga,

Jakarta, 1991.

Tamin, Ofyar Z, Perencanaan dan

Pemodelan Transportasi, Edisi

Kedua, ITB, Bandung, 2000.

Sugiyono, Karakteristik Sampel dan

Downloads

Published

2014-12-28

Issue

Section

Articles