PENGEMBANGAN INFRASTRUKTUR PLUNTURAN MENUJU DESA WISATA BUDAYA

  • Gede Sarya Teknik Sipil, Universitas 17
  • Aris Heri Andriawan Teknik Elektro, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Oskar Ezra Alan Muin Teknik Sipil, Universitas 17 Agusttus 1945 Surabaya

Abstract

Desa Plunturan Kecamatan Pulung Kabupaten Ponorogo merupakan wilayah yang memiliki berbagai produk budaya salah satunya yang mendunia adalah Reyog. Reyog Ponorogo sudah di pentaskan di berbagai negara seperti : Thailand, Jerman, Belanda, Amerika Serikat, Korea Selatan dan lain-lain. Selain tampil di berbagai negara aktivitas kesenian masyarakat Desa Plunturan diwujudkan dalam bentuk gebyar reyog pada tanggal 11 dan 25 setiap bulan dan gebyar budaya setiap bulan per tahun. Dari kegiatan ini muncul ikon Plunturan Desa Wisata Budaya.Dari survei yang dilakukan nampaknya Desa Plunturan menghadapi hambatan yang cukup serius untuk menuju desa wisata budaya, dikarenakan belum tersedianya infra struktur yang memadai. Untuk mengantisipasi dampak dari tidak tersedianya infra strktur perlu didisiapkan blueprint pengembangan infra struktur sebagai pedoman pengembangan selanjutnya. Kata kunci : Wisata budaya, blueprint, Infrastruktur

Downloads

Download data is not yet available.

References

I Nyoman Sukma Arida, “Kajian Penyusunan Kriteria-Kriteria Desa Wisata

Sebagai Instrumen Dasar Pengembangan Desawisata”, Jurnal Analisis Pariwisata

Issn : 1410 – 3729 Vol. 17 No. 1, 2017

I Komang Gede Santhyasa, “Kearifan Lokal Dalam Perencanaan Dan

Pengembangan Spasial Desa Wisata Di Bali”, Prosiding ?Seminar Nasional Agama,

Adat, Seni Dan Sejarah Di Zaman Milenial Isbn : 978?602?52255?1?2.

Nila Sylvi Ratnadila, “Perencanaan Skenario untuk Pembangunan Desa”, Jurnal

Penyuluhan Perikanan dan Kelautan, Volume 12(2) Agustus 2018, halaman 111-

, doi.org/10.33378/jppik.v12i2.104.

Tati Handayani, “Analisis Kesiapan Desa Mekar Agung Kecamatan Cibadak

Kabupaten Lebak Banten Sebagai Desa Wisata Syariah”, Ikraith Ekonomika Vol 1

No 2 Bulan November 2018

Priyanto, “Pengembangan Potensi Desa Wisata Berbasis Budaya Tinjauan Terhadap Desa

Wisata Di Jawa Tengah”, Journal Vokasi Indonesia, Volume 4. Nomor 1. Januari -

Juni 2016

Published
2021-04-13