Leisure Boredom dengan Kecenderungan Kecanduan Smartphone pada Mahasiswa

  • Abil Nur Alivan Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Andik Matulessy
  • Suhadianto Suhadianto
Keywords: Leisure Boredom, Kecenderungan Kecanduan Smartphone

Abstract

Kemajuan teknologi telah mengubah kehidupan masyarakat secara signifikan. Penggunaan smartphone telah meningkat, berbagai efek samping yang ditimbulkan karena penggunaan smartphone yang berlebihan pun telah muncul. Selain memberikan dampak positif, smartphone juga dapat memberikan dampak negatif, salah satunya menjadi cemas ketika jauh dari smartphone, salah satunya kecanduan smartphone. Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengetahui hubungan leisure boredom dengan kecanduan smartphone pada mahasiswa. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif korelasional. Populasi pada penelitian ini sebanyak 417 mahasiswa yang merupakan mahasiswa aktif di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik convience sampling. Partisipan yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 192 mahasiswa.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2024-05-13
Section
Articles