PENGKONDISIAN SIRKULASI AIR KOLAM PEMBESARAN IKAN LELE BERDASARKAN WAKTU
Abstract
Dewasa ini peternakan lele seacara intensif sangat membutuhkan peralatan yang canggihyang mana kolam lele ini dikelolah secara modern . Terutama dengan sistem Pengairan yang
secara Otomatis digerakkan dengan Sistem Elektris yang menggunakan bantuan Mikrokontroller.
Pengairan Kolam lele dengan Sirkulasi air supaya ikan lele tetap bertahan hidup dan cepat besar
dan dapat dipanen sesuai jadwal yang telah diprogram . Dengan Peralatan yang canggih
diharapkan peternak ikan lele bisa menghasilkan panen yang sangat baik karena sirkulasi air yang
baik . Proses dengan pemutaran air yang lazimnya disebut Sirkulasi air kolam lele secara otomatis
ini air yang digerakkan dengan pumpa air melalui pipaâ€pipa yang menyebar ke bidang kolam lele
secara menyebar dan pembuatan pintu air secara otomatis dengan buka tutup untuk pembuangan
air yang kotor , peternak lele tidak perlu lagi menghidupkan dan mematikan pumpa air sehingga
dapat menghemat tenaga . Dengan menggunakan kolam lele Intensif dapat menghemat lahan
Kolam lele dengan metode memakai terpal dan ukuran kolam 4 x 6 m dengan tinggi 0,80 m dapat
diberi benih ikan lele kurang lebih 10.000 ekor . Dengan pengaturan Sirkulasi air ini oksigen dalam
kolam akan terpenuhi dan PH air bisa terjaga antara 7 sampai 8 skala pada PH Meter Digital
sehingga ukuran PH air bisa stabil , sebagai syarat air yang untuk ikan lele.
Kata Kunci : otomatisasi, mikrokontroller, sirkulasi, ph meter , lele
Downloads
References
Abdul Kadir , Mesin Arus Searah , Copyright pada Djambatan ,Anggota IKAPI , Jakarta 1980.
Paulus Andi Nalwan , Teknik Antar muka dan Pemrograman Mikrokontroller AT 89C51,Elex Media
Kompotindo ,Jakarta 2003.
Dwi Sutadi, I / O Bus & Motherboard, Penerbit ANDI, Jakarta, 2000
Halvorso, Michael, Microsoft Visual Basic 6.0 Profesional Step by Step, Penerbit PT. Elex Media
Komputindo, Jakarta, 2000
Khoni Iswantomo, Pengambilan Data Analog Menggunakan ADC 0804 Dengan Komputer Melalui
Port Printer Secara Real Time, TA, S1 Teknik Elektronika,Teknik Komputer,ITPS Surabaya,
Malvino, Albert Paul, Prinsip – Prinsip Elektronika, Edisi Kedua, Penerbit Erlangga, Jakarta, 1995
Darsono .SP “ Budi Daya Ikan Lele “ Buku Pintar dan Bisnis , Penerbit Erlangga , Jakarta , 2012.