ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI PENGEMBANGAN JARINGAN AIR BERSIH DI PERUMAHAN GRAHA INDAH TAMBAKRIGADUNG KECAMATAN TIKUNG KABUPATEN LAMONGAN

  • Budi Witjaksana Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
Kata Kunci: Air Bersih, Perpipaan, Analisis Investasi

Abstrak

Perumahan Graha Indah adalah salah satu wilayah yang berada di Kecamatan Tikung Kabupaten Lamongan yang mempunyai ketersediaan air yang kurang. Keinginan warga perumahan Graha Indah untuk mendapatkan pasokan air bersih dari PDAM yang cukup tinggi. Dalam pelaksanaan system penyediaan air bersih di Perumahan Graha Indah belum dapan berjalan dengan optimal. Dari hasil perhitungan perencanaan dapat diketahui pelayanan kebutuhan air bersih di Perumahan Graha Indah pada tahun proyeksi 2034 debit minimal yang dibutuhkan adalah 0,02707 m3 /dt. Dari Hasil perhitungan biaya pengembangan jaringan pipa adalah Rp. 3,295,526,607. Dari Hasil dilakukannya perhitungan nilai Net Cash Flow NPV adalah Rp. 2,291,168,801. BEP tampak bahwa keutungan atau laba pada tahun ke 9 adalah Rp. 123,545,805, dan pada tahun ke 15, yaitu tahun 2034 Rp. 4.193,389,172. Nilai IRR adalah 14,3% tingkat bunga minimal yang di harapkan adalah 13% maka investasi pengembangan jaringan air bersih layak dijalankan.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Referensi

---------------, 1990, Syarat-Syarat dan Pengawasan Kualitas Air bersih, Permenkes RI No. 416/Menkes/Per/IX/1990.
---------------, 1993, Pipa PVC, PT. Wavin Duta Jaya Jakarta, SNI 19-6728.1-2002.
---------------, 2013, Juklak Program Sanitasi Lingkungan, PU. CIPTA KARYA, Kab. Lamongan.
---------------, 2016, Arsip Desa Mojosari, Balai Desa Mojosari.
A,H Pollard, Farhan Yusuf, G.N, Teknik Demografi.
Agustina, Dian Vitta, 2007, Analisa Kinerja Sistem Distribusi AirBersih Pdam Kecamatan Banyumanik Di Perumnas Banyumanik (Studi Kasus Perumnas 14 Banyumanik KeL. Srondol Wetan), Universitas Diponegoro, Semarang.
Anggraini, Msc, Ir, 1997, Hidrolika Saluran Terbuka, CV Citra Media, Surabaya.
Budianto, Ahmad Bagus, 2014, Perencanaan Jaringan Sistem Distribusi Air Bersih Di Desa Sidomukti Kecamatan Kembangbahu, Universitas Islam Lamongan, Lamongan.
Damanhuri, E., 1989, Pendekatan Sistem dalam Pengendalian dan Pengoperasian Sistem Jaringan Distribusi Air Minum, Bandung.
Dwijosaputro, D., 1981, Dasar-Dasar Mikrobologi, Djambatan.
Effendi, H., 2007, Telaah Kualitas Air Bagi Pengelola Sumber Daya dan Lingkungan Perairan, Kanisius.
Howard, S. Peavy, 1985, Environmental Engineering, Mc Graw-Hill Publishing Company Ltd, New Delhi.
Ilyas, 2006, Pengembangan Jaringan Distribusi Air Bersih Kota Sidoarjo Proyeksi Tahun 2020, Universitas Islam Lamongan.
Ir. Prof. Dr. Harou T., 2000, Buku Pompa dan Kompresor, PT. Pradnya Paramita, Jakarta.
Kanginan, Marthen, 2002, Fisika Untuk SMA Kelas XI Semester 2, Erlangga, ISBN 978-979-015-273-1.
Latin, Titi Dwinanda, 2016. Kajian Capaian Tingkat Pelayanan Air Bersih Kota Pekanbaru Berdasarkan Kemampuan dan Kesediaan Membayar, Universitas Islam Bandung, Bandung.
Mu’adlom, Ahmad, 2012, Perencanaan Sistem Distribusi Air Bersih Di Ikk Glagah Kabupaten LamonganTahun Proyeksi 2012-2022, Universitas Islam Lamongan, Lamongan.
Prasetyo, Eky Tulus, 2016, Perencanaan Sistem Penyediaan Air Bersih Di Desa Lawanganagung Kecamatan Sugio Kabupaten Lamongan, Universitas Islam Lamongan, Lamongan.
Rosita, Novi Dian, 2016, Evaluasi Sistem Distribusi Air Bersih Di Desa Sendangrejo Kecamatan Lamongan Kabupaten Lamongan, Universitas Islam Lamongan, Lamongan.
Sarkowo, M., 1985, Penyediaan Air Bersih,Jilid 1 dan 2, Teknik Penyehatan, Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya, Surabaya.
Slamet, J. S, 2007, Kesehatan Lingkungan, Gadjah Mada Pres.Supriyono, 2015, Perencanaan Sistem Distribusi Air Bersih Di Desa Kedungasri Kec. Kembangbahu Tahun Proyeksi 2015-2020, Universitas Islam Lamongan, Lamongan.
https://eryhartoyo.wordpress.com/2012/08/14/jeni s-jenis-valve/
http://ibnuaffanbatuta.blogspot.co.id/2015/04/anal isis-kebutuhan-air-bersih-kecamatan.html
http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/3 8270/4/Chapter%20II.pdf
http://www.indonesianpublichealth.com/2013/10/aspek-kuantitas-dankualitas-air-tanah.html
Diterbitkan
2023-05-11
Bagian
Articles