Studi korelasi komunikasi interpersonal orangtua-anak dan self regulated learning siswa SMA

  • Uswatun Hasanah Fakultas Psikologi, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, Jl. Semolowaru No.45 Surabaya
  • Niken Titi Pratitis Fakultas Psikologi, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, Jl. Semolowaru No.45 Surabaya
  • Mamang Efendy Fakultas Psikologi, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, Jl. Semolowaru No.45 Surabaya
Keywords: Komunikasi interpersonal orangtua-anak, self regulated learning, siswa

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara komunikasi interpersonal orangtua-anakdengan self regulated learning pada siswa SMA. Metode dalam penelitian ini adalah kuantitatif jeniskorelasional. Subjek penelitian sejumlah 135 siswa kelas X SMA YPM 2 Sukodono Sidoarjo yang diambil dengan teknik total sampling. Instrumen pengambilan data menggunakan skala komunikasi interpersonal orangtua-anak dan self regulated learning yang disusun sendiri oleh peneliti dengan model likert. Analisis data menggunakan product moment. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan positif dan sangat signifikan antara komunikasi interpersonal orangtua-anak dengan self regulated learning siswa kelas X SMA YPM 2 Sukodono Sidoarjo.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afrianto, A. (2017). Hubungan Intensitas Komunikasi Orang Tua dan Motivasi Belajar

dengan Hasil Belajar Siswa Kelas IV SD Negeri Gugus Mawardi Kaliwungu

Kabupaten Kendal (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Semarang). Diakses

dari https://lib.unnesa.ac.id/31311/

Asizah & Hendrati, F. (2013). Intensitas Komunikasi Antara Anak Dengan Orang Tua

Dan SelfRegulation pada Remaja Pesantren. Diakses dari

http://jurnal.untagsby.ac.id/index.php/persona

/article/view/96

Bintoro, F. R. (2016). Pola Komunikasi Interpersonal Keluarga, Motivasi Berekspresi dan

Prestasi Belajar (Studi korelasi antara Pola KomunikasiInterpersonal Keluarga,

Motivasi Berprestasi dengan Prestasi Belajar Anak di Kalangan Siswa Kelas V-VI

Sekolah Dasar Negeri Parangjoro 01 Sukoharjo). Diakses dari

https://digilib.uns.ac.id/

DeVito, Joseph A. (1997). Komunikasi antar manusia, edisi 5. Jakarta : Profesionial Book

Fasikhah, S. S., & Fatimah, S. (2013). Self-regulated learning (SRL) dalam

meningkatkan prestasi

akademik pada mahasiswa. Jurnal Ilmiah Psikologi Terapan, 1(1), 145-155. Diakses

dari https://ejournal.umm.ac.id/ index.php/jipt /article/view/1364

Farah, M., Suharsono, Y., & Prasetyaningrum, S. (2019). Konsep diridengan regulasi diri

dalam belajar pada siswa SMA. Jurnal Ilmiah Psikologi Terapan, 7(2), 171-183.

Diakses dari https://ejournal.umm.ac.id/index.php/jipt /article/view/8243

Hapsari, R. L., & Rusmawati, D. (2015). Efektiviitas Komuniikasi Interpersonal Remaja

dan Orangtua dengan Self RegulatediLearning Siswa: Studi Korelasi Siswa Kelas

VII. Jurnal Empati, 4(1), 142-147. Diakses dari

https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati/article/view/13131

Irianto, A., Aimon, H., Nirwana, H., & Prasetya, A. T. (2018). Komunikasii Interpersonal

Orang Tua Anak Remaja dengan Identitas Diri Remaja: Studi di Bina Keluarga

Remaja Parupuk Tabing, Koto Tangah, Padang, Sumatera Barat. Populasi, 26(1), 16-

Diakses dari https://journal.ugm.ac.id /populasi/article/view/38686

Karimah, I. (2017). Studi korelasi antara dukungan sosial guru dengan self-regulated

learning pada siswa kelas IV-VI Madrasah Ibtidaiyah Walisongo Semarang

tahun pelajaran 2015/2016 (Doctoral dissertation, UIN Walisongo). Diakses dari

http://eprints.walisongo

.ac.id/7416/

Kristiyani, T.(2020). Self Regulated Learning; Konsep, Implikasi dan Tantangannya Bagi

Siswaidi Indonesia. Sanata Dharma University Press. Diakses dari

https://books.google.co.id/books?hl

Loi, E. J. (2018). Pengaruh Komunikasi Interpersonal Orang Tua Terhadap Anak Untuk

Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas V Di SD Negeri. 075-075 Hilifalago

Kecamatan Onolalu Kabupaten Nias Sselatan. Jurnal Lensa Mutiara Komunikasi,

(2), 63-69. Diakses dari http://e-journal.sarimutiara.ac.id/index.php/JLMI/article/view/1048

Nuraini, P., Tawil, T.,& Supriyatno, A. (2017). Kemampuan SelfRegulated Learning Siswa

di SMKYudha Karya Kota Magelang. URECOL, 207-210. Diakses dari

https://journal.unimma.ac

.id/index.php/urecol/article/view/1456

Pintrich, P. R. (2004). A Conceptual Framework for Assessing Motivation and SelfRegulated Learning in College Students. Educational Psychology Review, 16(4).

Diakses dari https://citeseerx.ist.psu.edu/viewdoc/download

?doi=10.1.1.996.2924&rep=rep1&type=pdf

Pratama, F. W. (2017). Peran Self Regulated Learning Dalam Memoderatori

Pembelajaran dengan Pendekatan Saintifiik Terhadap Hasil Belajar Siswa. Satya

Widyah, 33(2), 99-108. Diakses dari https://ejournal.uksw.edu

/satyawidya/article/view/1381

Pratiwi, I.D., & Laksmiwati, H. (2016). Kepercayaan diri dan kemandirian belajar pada

siswa SMA

X. Jurnal Psikologi Teori dan Terapan 7(1). Diakses dari

https://journal.unesa.ac.id/index.php/jptt/article/view/1769

Rahmiyati, A. (2017). Pengaruh Self Regulated Learning terhadap Prestasi Belajar Siswa

Kelas X pada Mata Pelajaran Ekonomi. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran

Khatulistiwa, 6(9). Diakses dari https://jurnal.untan.ac.id/index.

php/jpdpb/article/view/21609

Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung : Alfabeta.

Sunawan, S., Sugiharto, D. Y. P., & Anni, C. T. (2012). Bimbingan Kesulitan Belajar

Berbasis Self

Regulating Learning Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa. Jurnal Ilmu

Pendidikan Universitas Negeri Malang, 18(1), 102572. Diakses dari

https://www.researchgate.net/profile/ Sunawan- Sunawan/publica tion/307679520

Widiyastuti, H. (2012). Program Bimbingan Belajar Melalui Strategi Metakognitif Untuk

Meningkatkan Self Regulated Learning Siswa SMA Negeri 1 Nagreg: Studi

Research & Development di SMA Negeri 1 Nagreg Kabupaten Bandung (Doctoral

dissertation, Universitas Pendidikan Indonesia). Dikases dari

http://repository.upi.edu/8982/

Yumna, N., Sukarti, S., & Gusniarti, U. (2020). Efektifitas Pelatihan Self-Regulated

Learning DalamMeningkatkan Prestasi Matematika Di Madrasah Tsanawiyah “X”

Sleman. Jurna Psikologi Malahayati, 2(1). Diakses dari https://core.ac.uk

/download/pdf/288280997.pdf

Zimmerman, B. J. (1989).A Social Cognitiive Viewiof Self Regulated Academic Learning.

Journalof Educational Psychology,81(3), 329-339. Diakses dari

http://anitacrawley.net/Resources

/Articles/ZimmermanSocCog.pdf

Published
2021-12-28